Wiwin Andriani 111211062. Tugas Besar Etika Bisnis Dosen Pengampu : Natallios Peter Sipasulta, SKom., MMSI.
KATA PENGANTAR. Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya dan tidak lupa berterimakasih kepada dosen pengampu mata kuliah Etika Dalam Bisnis yaitu bapak Natallios Peter Sipasulta, SKom., MMSI sehingga saya dapat menyelesaikan tugas besar presentasi dengan mata kuliah Etika Dalam Bisnis. Maksud dan tujuan dalam presentasi ini adalah memenuhi nilai tugas besar pada mata kuliah Etika Dalam Bisnis, selain itu, saya berharap dengan adanya presentasi ini dapat menambah pengetahuan mahasiswa mengenai hal hal yang terkait dengan etika bisnis yang baik dan benar Saya menyadari masih banyak terdapat kekurangan dalam presentasi ini. Saya berharap presentasi ini dapat memberikan manfaat dan menambah referensi yang berkepentingan dengan etika bisnis Terimakasih.
APA ITU ETIKA DALAM BISNIS ?. Etika bisnis adalah cara untuk berbisnis dan meliputi semua bagian yang berhubungan dengan perusahaan, masyarakat, dan individu. Peran dari etika bisnis pada sebuah perusahaan adalah untuk membentuk perilaku karyawan dan pimpinan agar hubungan antara karyawan, perusahaan, dan berbagai pihak internal dan eksternal lain tetap sehat..
macam-macam etika dalam berbisnis adalah sebagai berikut:.
Tujuan Etika Bisnis. Meningkatkan kesadaran moral,sehingga pebisnis bukan saja memikirkan k euntungan dan kegiatan operasional, tapi juga nilai dan sikap yang harus dimiliki. Dengan adanya cara ini maka perselisihan dapat dihindarkan. Membuat batasan-batasan bagi para pelaku bisnis, merupakan etika yang harus dimiliki. Pembatasan inilah yang membuat bisnis dapat berjalan sesuai standard dan menghindari kecurangan. Meningkatkan relasi yang baik dengan para stake holder. Dengan cara sederhana ini maka secara tidak langsung hubungan yang terjalin akan awet , dan terjaga. Memberikan motivasi kepada pelaku bisnis untuk dapat meningkatkan kemampuan. Karena adanya standard yang sudah berlaku, dan harus dipatuhi oleh seluruh pebisnis..
Terdapat enam prinsip penting yang etika bisnis yang dapat dijadikan standar untuk berperilaku dalam sebuah perusahaan. Berikut adalah enam prinsip etika bisnis tersebut..