TRIK IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA MENGAJAR. TRI.
7 Tips Menciptakan Kelas yang Merdeka Kuasai mata pelajaran. Pada program merdeka belajar, guru memang bukanlah satu-satunya sumber belajar bagi siswa. ... 2. Ciptakan suasana belajar yang nyaman. ... 3. Disiplin dan bertanggung jawab. ... Mendidik dengan hati. ... Ramah dan selalu tersenyum. ... 6. Responsif. ... 7. Beri kepercayaan..
Beberapa cara meningkatkan disiplin belajar baik untuk anak atau untuk orang dewasa yaitu sebagai berikut : Tentukan target Berikan Hadiah Jika Berhasil Berikan sangsi Jika Melanggar Aturan Tulis Kata-kata Motivasi Ditempat yang mudah dilihat Ciptakan kondisi belajar yang nyaman Tegas pada diri sendiri .Singkirkan berbagai hal Yang menggangu konsentrasi belajar.
Menurut BSNP atau Badan Standar Nasional Pendidikan, pengertian kurikulum merdeka belajar adalah suatu kurikulum pembelajaran yang mengacu pada pendekatan bakat dan minat. Di sini, para pelajar (baik siswa maupun mahasiswa) dapat memilih pelajaran apa saja yang ingin dipelajari sesuai dengan bakat dan minatnya. 3 Mar 2022.
Ada banyak model-model pembelajaran inovatif yang memanfaatkan TIK dalam pembelajaran salah satunya model pembelajaran..
Dalam Modul Model Pembelajaran Blended Learning , Pustekkom, 2019 disebutkan menurut Garner &Oke (2015), pembelajaran blended learning merupakan sebuah lingkungan pembelajaran yang dirancang dengan menyatukan pembelajaran tatap muka ( face to face /F2F) dengan pembelajaran online yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa..
Sementara menurut Harding, Kaczynski dan Wood (2005), blended learning merupakan pendekatan pembelajaran yang mengintegrasikan pembelajaran tradisonal tatap muka dan pembelajaran jarak jauh yang menggunakan sumber belajar online (terutama yang berbasis web) dan beragam pilihan komunikasi yang dapat digunakan oleh guru dan siswa. Dengan pelaksanaan blended learning ini, pembelajaran berlangsung lebih bermakna karena keragaman sumber belajar yang mungkin diperoleh. Sedangkan Driscoll (2002) menyebutkan empat konsep mengenai pembelajaran blended learning yaitu: a) Blended learning merupakan pembelajaran yang mengkombinasikan atau menggabungkan berbagai teknologi berbasis web, untuk mencapai tujuan pendidikan. b) Blended learning merupakan kombinasi dari berbagai pendekatan pembelajaran (seperti behaviorisme, konstruktivisme, kognitivisme) untuk menghasilkan suatu pencapaian pembelajaran yang optimal dengan atau tanpa teknologi pembelajaran. c) Blended learning juga merupakan kombinasi banyak format teknologi pembelajaran, seperti video tape, CD-ROM, webbased training , film) dengan pembelajaran tatap muka. d) Blended learning menggabungkan teknologi pembelajaran dengan perintah tugas kerja aktual untuk menciptakan pengaruh yang baik pada pembelajaran dan tugas...