Human Vascular System. PRESENTED BY XI MIPA 6 YEAR 2021-2023.
Darah merupakan cairan dalam sistem peredaran dalam manusia yang membawa beberapa materi . Darah berperan penting dalam sistem peredaran internal tubuh manusia dan hewan . Aliran darah dalam tubuh manusia terbagi ke berbagai arah dalam suatu pembuluh . terdapat beberapa kejadian mengenai aliran darah , terkadang alirannya memiliki kecepatan yang sangat besar atau bahkan memiliki kecepatan yang sangat kecil . Hal tersebut dapat mengganggu aktifitas organ dalam tubuh sehingga dapat menimbulkan beberapa penyakit , seperti stroke, hipertensi , hipotensi , penyakit jantung koroner , dan sebagainya ..
01. D a r a h. Darah merupakan jaringan terspesialisasi yang mencakup cairan kekuningan, atau yang disebut plasma darah, dan sel darah yang tersuspensi didalamnya.
01. Mengangkut oksigen ke jaringan seluruh tubuh.
PLASMA DARAH. Plasma darah berguna dalam pengaturan tekanan osmosis darah sehingga dengan sendirinya jumlahnya dalam tubuh akan diatur, misalnya melalui proses ekskresi, plasma darah juga bertugas membawa sari sari makanan, sisa metabolism, hasil sekresi, dan beberapa gas.
SEL-SEL DARAH. Semua sel dalam segala bentuk yang secara normal ditemukan dalam darah. kebayanyakan sel- sel darah darah tidak membelah, melainkan langsung diganti oleh sel-sel baru dari sumsum tulang belakang.
Sel - sel darah dibagi menjadi 3 yaitu. F u n g s i:.
PEMBENTUKAN ERITROSIT. Proses pembentukan eritrosit disebut eritropoesis . Produksi eritrosit distimulasi oleh hormon eritropoietin . Kira-kira pada usia 20 tahun, sumsum proksimal tulang panjang sudah tidak menghasilkan eritrosit lagi. Sebagian besar eritrosit akan dihasilkan dalam sumsum tulang membranosa (tulang belakang, dada, rusuk dan panggul). Sel yang dapat membentuk eritrosit adalah hemositoblas atau sel batang mieloid yang mampu berkembang menjadi berbagai jenis sel darah (bersifat pluripoten ). Saat sel menua, memberan sel menjadi rapuh dan pecah. Eritrosit tua dimusnahkan di organ limpa (lien) dan hati..
KOMPOSISI SEL DARAH.
KOMPOSISI SEL DARAH. Agranulos *Limfosit *Monosit Trombosi t (Keping darah Nukleus bulat, sitoplasma berwarna biru pucat, dianeter 8-10 m Nukleus berbentuk U, sitoplasma warna biru kelabu Berbentuk cakram, bergranula, diameter 2-4 1.500-3.000 100-700 150.000- 400.000 Limfa dan tulang sumsum tulang Fragmentasi dari megakariosit sumsum tulang Beberapa hari-beberapa tahun Beberapa bulan 5-10 hari proses Mengaktifkan sistem kekebalan Fagositosis, berkembang menjadi makrofag Berperan dalam pembekuan darah m.
Part 2.
Leukosit ( sel darah putih ). 02. FUNGSI:. menghasilkan antibodi , yaitu zat yang dapat membasmi virus, bakteri , jamur , parasit , serta zat berbahaya yang masuk ke dalam tubuh ..
03. Keping Darah ( Tromobosit ). Map Description automatically generated.
Proses Pembekuan Darah dan Skema Pembekuan Darah - Amazing Blogssz Shadow.
PENGGOLONGAN DARAH. Golongan darah manusia dibedakan berdasarkan komposisi aglutinogen dan aglutinin . Aglutinogen adalah antigen-antigen dalam eritrosit yang berfungsi agar sel peka terhadap aglutinasi ( penggumpalan darah ). Aglutinin adalah jenis serum antibodi yang dapat menggumpalkan aglutinogen . Aglutinin biasanya terdapat pada plasma darah ..
Terdapat 4 hasil yang dapat dijelaskan. A. GOLONGAN DARAH SISTEM ABO.
B. GOLONGAN DARAH SISTEM RHESUS. Sistem golongan darah lainnya yang biasa digunakan adalah sistem rhesus ( sistem Rh). a. Pada sistem ini , jika kamu memiliki antigen yang disebut antigen RhD pada permukaan sel darah merah , maka kamu memiliki Rhesus positif (Rh +). b. Tetapi jika kamu tidak memiliki antigen RhD pada permukaan sel darah merah , berarti kamu memiliki Rhesus negatif (Rh-)..
SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA - Darah - Khazanah IlmuKhazanah Ilmu.
Pembuluh darah. 02. Seperti yang kita ketahui darah dapat mengalir didalam tubuh, namun tahukah Anda bagaimana cara darah mengalir didalam tubuh? Para peneliti menemukan bahwa darah didalam tubuh mengalir melalui pembuluh-pembuluh darah, seperti :.
PEMBULUH NADI (ARTERI). Pembuluh nadi adalah pembuluh yang membawa darah dari jantung menuju ke seluruh tubuh, dan pada umumnya pembuluh ini mengandung banyak oksigen. Pembuluh ini berciri - ciri tebal, elastis, dan memiliki sebuah katup ( valvula semi-lunaris ).
A. PEMBULUH NADI BESAR (AORTA). Aorta adalah pembuluh darah utama dan terbesar di tubuh manusia . Pembuluh ini berfungsi untuk mengalirkan darah yang kaya oksigen dari jantung ke seluruh tubuh . Aorta memiliki dinding yang tebal sehingga bisa mempertahankan bentuknya meski tekanan darah di dalamnya cukup tinggi ..
B. PEMBULUH NADI PARU-PARU (ARTERI PULMONALIS). Arteri pulmonalis yakni arteri yang tugasnya mengangkut darah yang berasal dari jantung menuju ke paru-paru . Fungsi dari arteri pulmonalis ini ialah untuk mengganti kandungan karbon dioksida dengan uap air dalam darah menjadi oksigen . Katup aorta adalah katup yang memisahkan antara ventrikel kiri dan aorta..
PEMBULUH BALIK (VENA). Pembuluh vena adalah pembuluh yang membawa darah kembali ke jantung, yang umumnya mengandung karbon dioksida..
A. VENA KAVA. 1. VENA KAVA SUPERIOR. Berfungsi membawa darah yang mengandung CO 2 dari bagian atas tubuh ( kepala , leher , dan anggota badan atas ) ke serambi kanan jantung.
JANTUNG. 03. Jantung adalah organ vital yang berfungsi sebagai pemompa darah untuk memenuhi kebutuhan oksigen dan nutrisi ke seluruh tubuh, Jantung terletak di rongga sebelah kiri dada, jantung juga berfungsi untuk memompa darah keseluruh tubuh..
Peredaran darah kecil yaitu peredaran darah dari bilik kanan jantung menuju paru - paru melewati arteri pulmonalis dan kembali ke serambi kiri jantung melewati vena pulmonalis. Peredaran darah besar yaitu peredaran darah dari bilik kiri jantung ke seluruh tubuh melalui aorta dan akhirnya kembali ke serambi kanan jantung melalui vena kava. Pada sekat serambi terdapat lubang yang disebut foraman ovale sehingga arteri yang menuju paru - paru dan aorta belum sempurna ..
a. Bagian peredaran darah manusia. Diagram Description automatically generated.
a. Bagian peredaran darah fetus. Diagram Description automatically generated.
Faktor-faktor yang dapat menyebabkan seseorang mengalami gangguan kesehatan pada sistem peredaran darah adalah :.
01. Anemia (kurang darah), disebabkan kurangnya kadar Hb atau kurang nya jumlah eritrosit dalam darah..
07. Trombus, tersumbatnya pembuluh darah karena benda yang tidak bergerak..
Teknologi pada system peredaran darah. Terdapat beberapa contoh teknologi yang berkaitan dengan system peredaran darah.
Pemindaian dengan Bahan Radioaktif. Metode yang dilakukan untuk mengetahui aliran darah di arteri jantung dan untuk mengetahui fungsi ventrikel.
Angioplasti. metode yang dipakai untuk membuka arteri koroner (jantung) yang mengalami penyumbatan dan penyempitan akibat plak.
Operasi bypass jantung. tindakan untuk mengatasi penyumbatan atau penyempitan pembuluh darah arteri koroner pada pasien penyakit jantung koroner..
H a tur Thank you!. Mohon maaf jika ada kesalahan karna kesempurnaan itu lagunya Rizky Febian.